Berani coba sambal-sambal ini?
Kalau bicara soal sambal pastinya langsung ke inget cabe yang harganya selagit kan? Tapi kali ini kita bukan bahas soal cabe, tapi sambal. Kamu suka makan sambal? Bagi kamu penggemar sambal wajib banget tau deh merek sambal yang terkenal pedesnya minta ampun. Sambal apa saja sih tuh?
1. Blairs 16 Million Reserve
Sambal yang satu ini di klaim sebagai saus terpedas di dunia. Uniknya, setiap sambal terdiri dari tanda tangan pembuat dari sambal ini. Untuk mencicipi sambal ini kamu harus merogoh kantong kamu sebanyak 16 juta Scolville.
2. The Source
Sambal ini didesain layaknya bukan sambal, karena sambal paling pedas di dunia ini di kemas dengan tampilan botol cantik yang bikin orang gak nyangka isinya sambal pedes terpedas kedua di dunia.
3. 357 Mad Dog Pepper Extract
Dari namanya sudah jelas ketebak, kalau si pembuat sambal ini mau menembak si penyicip sambal dengan kepedasan yang luar biasa. Berani di tembak si pedas 357 Mad Dog Pepper Extract?
4. Magma 4
Kalau dilihat dari luar, tampak botol bening ini tak sepedas rasanya, yap botol ini memang sengaja untuk memanipulasi pecinta sambal. Jika kamu mau manikmati kepedasan sambal, kocok dulu botolnya dan botol bening pun akan berubah warna tampak seperti magma.
5. Wanza’s Wicked Temptation
Dari luar sih tampak seperti sambal biasa, tapi kalau kamu sudah membuka dan menyicipi sambal ini, dijamin bakal minum segalon. Sambal ini pedesnya luar biasa sob!
6. Demon Ichor
Dari namanya udah serem yah, apalagi kalau udah sampai rongga muluuut, kayanya lebih serem sambal ini daripada setan. Berani coba?
Dari keenam merek sambal, manakah sambal yang pernah kamu coba?
Sumber :
https://keepo.me/mbahkeepo/merek-merek-sambel-terkenal-ini-pedesnya-kebangetan-saking-pedesnya-mereknya-sampai-susah-banget-disebut
No comments:
Post a Comment